
Menurut saya, kenikmatan tertinggi dalam
melakukan perjalanan hanyalah saat alam memberi kehidupan, tapi jangan merusak.
Ketahanan fisik bukan masalah besar, melainkan kekuatan mental dan psikologis
sangat di utamakan. Telah banyak campur tangan Tuhan dalam perjalananku selama
ini. Bahkan sekali kejadian yang terjadi secara kebetulan. Ibaratnya, ratusan
kali saya telah diloloskan dari lubang jarum kehidupan.
Ketika Ranu Kumbolo Berbicara
by
KeongTraveler
on
10:00 PM
Menurut saya, kenikmatan tertinggi dalam melakukan perjalanan hanyalah saat alam memberi kehidupan, tapi jangan merusak. Ketaha...